Forum diskusi
Depan => Forum Diskusi => Topic started by: Forumdiskusi on February 04, 2010, 05:02:31 pm
-
Keteledoran seorang ibu di Desa Jipang, Kecamatan Cepu, Blora, Jawa Tengah, harus dibayar mahal. Buah hatinya, Kukuh Budi Bawono yang berumur 15 bulan, terseret arus saluran irigasi di depan rumahnya sejauh 500 meter, Kamis (21/1) pagi, hingga tewas.
Peristiwa itu bermula, ketika Puji Lestari meninggalkan anaknya bermain di halaman rumah saat ia memasak di dapur. Puji tidak menyangka, Kukuh yang baru belajar berjalan itu tercebur dan terseret arus. Jasad sang balita ditemukan warga di tengah areal persawahan
sumber:liputan6.com
-
yah teledor sih... waduh waduh kacau balau negara ini..
-
karena keteledoran nyawa seseorang bisa melayang
-
ya ampun...sedih banget dooong.. kok ibunya bisa bisanya yah meninggalkan seorang bayi kecil main sendirian seperti itu
-
hati sang ibu pasti nya putus asa, kehilangan sang buah hati tercinta. makannya ibu ibu sekalian hati hati dalam memantau kegiatan anak kita... jangan sampai kecolongan seperti ibu ini. ok ;)
-
aduh kasian banget sih nasib ibu itu :'(
-
yaaah ibu ibu.. gimana sih kalau jagain anak. kan kasian nyawa nya melayang.. makannya di perhatikan dong
-
cerminan dari diri kita sendiri, bahwa kehati hatian bisa menjadi faktor utama seseorang dalam menjalani hidup
-
nyawa seorang manusia hilang karena keteledoran dan kelalaian seorang ibu
-
sangat terpukul sekali ibu itu kehilangan anaknya
-
generasi muda meninggal secara sia sia ... kita tidak bisa mnyalahkan sang ibu juga karena kan sang ibu sayang kepada bayinya, mungkin sudah takdir sang anak mati scara demikian
-
sabar ibu sabar.. ini mungkin teguran agar kita tidak teledor
-
padahal lagi lucu lucu nya itu balita :( kasihan ibunya
-
yah ketidak hati hatian dan sifat cuek memang membuahkan hasil seperti ini
-
sabar ya buuu.... semua ada hikmahnya
-
perhatikanlah hal yang seharusnya di perhtikan. jangan di sepelekan
-
penculikan dan kematian sering terjadi kepada anak kecil di indonesia. oleh krena itu, pergerakan anak nasional harus tetap di perhatikan
-
9 bulan lebih mempertahankan di dalam janin. membesarkan dengan sepenuh kasih :'( hilang begitu saja
-
cerminan dari diri kita sendiri, bahwa kehati hatian bisa menjadi faktor utama seseorang dalam menjalani hidup
perlu di tanda kutipkan, memang kewaspadaan memang perlu di dunia ini
-
belum sempat menikmati masa masa muda sudah hilang lagi.
-
kenapa tidak diasuh baby sitter atau cari pembantu untuk melakukan hal di dalam rumah tangga.
-
cari alternatif lain harusnya.. mengurus dua pekerjaan itu kan merepotkan